LAUNDRY : KARPET , SOFA & SPRINGBED

Laundry karpet adalah layanan yang kami berikan untuk cuci karpet , sofa dan springbed secara profesional dengan menggunakan metode dan peralatan modern yang dirancang untuk membersihkan karpet dari debu, kotoran, noda, serta bakteri yang menempel.
Proses ini berbeda dengan mencuci karpet di rumah, karena memerlukan teknik dan perawatan yang lebih hati-hati agar karpet tetap terjaga kualitas dan keawetannya.
Dalam proses cuci karpet kami menggunakan bahan pembersih yang aman , berizin edar KEMENKES RI dan Halal MUI serta alat-alat modern seperti mesin dust remover karpet , rugh karpet untuk memastikan karpet menjadi bersih tanpa merusak serat atau warnanya.
yang bisa kami cuci adalah sbb
1. Karpet
2. Sofa
3. Springbed
4. Helm
4. Stoller
5. Sepatu
6. Boneka besar
7. Bantal dan guling
8. Bed cover besar
9. Sajadah
10 Gorden , vertical blind
11. Dll